-->

Resep Minuman Hangat Tradisional: Cara Membuat Minuman Teh Hijau Untuk Suami Tercinta

Resep Minuman Hangat Tradisional: Cara Membuat Minuman Teh Hijau Untuk Suami Tercinta
Resep Minuman Hangat Tradisional: Cara Membuat Minuman Teh Hijau Untuk Suami Tercinta
Ada beragam cara untuk menujukan rasa cinta seorang istri ke suami. Salah satu yang bisa dilakuakan adalah menyajikan teh hijau hangat untuk suami di pagi hari.
Cara membuat minuman hangat tradisional: cara membuat minuman teh hijau
Ya, meskipun hanya perhatian hal kecil seperti menyajikan minuman hangat tradisional teh hijau di pagi hari. Sebagai seorang lelaki manakah yang tidak bangga dengan istrinya apalagi di sajikan dengan senyuman yang manis.

Minuman hangat tradisional teh hijau ini selain penyajiannya yang mudah, ternyata juga banyak memimiliki manfaat kesehatan.

Semakin penasaran apa saja manfaat teh hijau untuk kesehatan, yuk kita simak agar kita tahu manfaatnya dan suami terjaga kesehatanya.

Simak ulasannya yah manfaat teh hijau yang di ambil dari berbagai sumber ini, dan kami rangkum untuk Anda.

Manfaat Teh Hijau Untuk Kesehatan

  • Melawan radikal bebas
  • Dapat mencegah penuan dini
  • Dapat memperbaiki sistem pencernaan
  • Membantu pembakaran lemak tubuh
  • Dapat menurunkan berat badan
  • Menjadikan tubuh lebih segar
  • Mencegah perkembangan sel kanker
  • Dapat menurunkan kolestrol dalam tubuh
  • Dapat mencegah kerusakkan DNA
  • Mencegah radang gusi
  • Menambah daya ingat
  • Mengurangi rasa stress
  • Dan masih banyak lagi manfaat teh hijau bagi kesehatan

Semakin penasaran tidak setelah mengetahui beragam manfaat teh hijau, jadi dengan membuat minuman  hangat tradisional: cara menbuat minuman teh hijau untuk suami tercinta selain menujukan rasa cinta ke suami, Anda juga berusahasa menjaga kesehatannya.

Dan, begini cara membuat minuman hangat tradisional: teh hijau. Terlebih dahulu siapkan bahan-bahannya.

  • Teh clup hijau biasanya tersedia di minimarket atau supermarket
  • Air panas secukupnya
  • Madu seckupnya

Dari ketiga bahan tersebut, bahan yang mudah di dapatkan, Anda akan membuat minuman yang menujukan rasa cinta Anda ke suami.

Bagimana cara membuat minuman tradisional: teh hijau dari ketiga bahan tersebut? Yuk langsung saja kita buat untuk suami tercinta.

Campur semua bahan teh clup, madu, air kedalam gelas dan aduk hinga tercampur rata. Dan minuman untuk suami tercinta sudah jadi. Sajikan di barengi dengan senyuman jangan omelan di pagi hari, di jamin suasana hati suami akan menjadi lebih baik lagi.
Baca juga Resep Minuman Hangat Tradisional Wedang Jahe Gula Merah
Nah, itu dia cara membuat minuman hangat tradisional: cara membuat teh hijau untuk suami tercinta dan semoga cintanya semakin mengebu-gebu kaya remaja jaman now.
Advertisement