Cara Membuat Jamu Beras Kencur
Beras kencur dapat di jadikan sebagai obat alami bagi tubuh, karena rasanya yang khas membuat kebanyakan orang menyukainya, sering kali jika ada penjual jamu lewat di depan rumah saya selalu beli, namun ketika penjual jamu di hari-hari tertentu tidak lewat di depan rumah saya merasa bingung, dari itu saya mulai berfikir untuk bisa belajar bikin sendiri.
Kebetulan juga di samping rumah ada tanaman kencur ,dari itu juga membuat saya semangat untuk bikin sendiri, bikin jamu beras kencur sendiri di rumah selain bahannya mudah di dapat juga ramah di kantong.
Bahan-bahan yang di perlukan untuk membuat jamu beras kencur diantaranya adalah:
Beras kencur dapat di jadikan sebagai obat alami bagi tubuh, karena rasanya yang khas membuat kebanyakan orang menyukainya, sering kali jika ada penjual jamu lewat di depan rumah saya selalu beli, namun ketika penjual jamu di hari-hari tertentu tidak lewat di depan rumah saya merasa bingung, dari itu saya mulai berfikir untuk bisa belajar bikin sendiri.
Kebetulan juga di samping rumah ada tanaman kencur ,dari itu juga membuat saya semangat untuk bikin sendiri, bikin jamu beras kencur sendiri di rumah selain bahannya mudah di dapat juga ramah di kantong.
Bahan-bahan yang di perlukan untuk membuat jamu beras kencur diantaranya adalah:
- 150gr Beras
- 100gr Kencur
- 80gr Jahe
- 1ruas jari kunyit
- 1500ml air bersih
- Secukupnya Garam
- 200gr Gula Merah sisir
- 2 lbr daun pandan simpulkan
Setelah bahan yang di perlukan untuk membuat Jamu Beras Kencur sudah di dapat, maka langkah selanjutnya adalah bagaimana cara membuatnya.
Adapun langkah-langkah untuk membuat Jamu Beras Kencur diantaranya adalah:
Manfaaat Beras Kencur
Ada pun manfaat daripada beras kencur diantaranya adalah:
- Cuci beras dan rendam selama 3 jam, lalu tiriskan,
- Bersihkan rimpang-rimpang jahe, kencur, dan kunyit, lalu iris-iris, kemudian rebus dengan air gula merah dan daun pandan hingga larut dan mendidih. Biarkan sampai kaku, kemudian buang daun pandannya,
- Blender dengan beras sampai halus, saring, lakukan berkali-kali blender dan saringnya.
- Biarkan dingin, simpan dalam kulkas, atau nikmati saat hangat.
Manfaaat Beras Kencur
Ada pun manfaat daripada beras kencur diantaranya adalah:
- Mencegah Timbulnya Jerawat
- Menangkal Radikal Bebas
Beras kencur yang di konsumsi juga bermanfaat dalam menangkal radikal bebas, jika radikal bebas bisa di tangkal, maka tubuh pun akan menjadi sehat, dan bugar kembali. Radikal bebas adalah salah satu penyebab timbulnya berbagai penyakit yang masuk ke dalam tubuh, misalnya saja kanker kulit dan berbagai macam penyakit berbahaya lainnya. Obat alami yang tanpa efek samping sangat aman jika di konsumsi dalam jangka waktu yang lama dan tidak akan menimbulkan efek apa-apa.
- Menurunkan Kolestrol
Kandungan dalam kencur bisa bermanfaat dalam meningkatkan aliran empedu. Cairan empedu yang di alirkan bisa berperan penting dalam kelancaran penyerapan makanan yang ada di dalam tubuh. Jika makanan bisa terserap secara sempurna, kadar kolestrol pun bisa menurun.
- Meredahkan Sakit Maag
Manfaat beras kencur juga di percaya bisa meredahkan sakit maag yang kambuh. Hal itu di karenakan mengkonsumsi beras kencur bisa menurunkan kadar asam lambung di dalam lambung.
Rasa hangat dari kencur dan jahe yang di campurkan dalam beras di percaya bisa mengobati masuk angin. Orang yang mengalami masuk angin di sarankan untuk minum jamu ini. Hal itu dikarenakan rasa hangat pada kandungan beras kencur itu bisa di gunakan sebagai penghilang rasa mual pada penderita masuk angin.
- Mengobati Perut Mulas
- Melangsingkan Tubuh
- Obat Sariawan
- Obat Sakit Kepala
- Menambah Nafsu Makan
- Menebalkan Dinding Lambung
- Menghilangkan Capek dan Pegal-Pegal
- Meningkatkan Vitalitas
- Mengobati Masuk Angin
Rasa hangat dari kencur dan jahe yang di campurkan dalam beras di percaya bisa mengobati masuk angin. Orang yang mengalami masuk angin di sarankan untuk minum jamu ini. Hal itu dikarenakan rasa hangat pada kandungan beras kencur itu bisa di gunakan sebagai penghilang rasa mual pada penderita masuk angin.
- Meghilangkan Rasa Nyeri
- Pengobatan Batuk
- Menyegarkan Badan
- Nah.., buat anda yang lagi batuk, nyeri badan, masuk angin, ingin menambah nafsu makan, yang lagi sari awan, perut mulas , yang lagi kessal karena jerawat, dsbg, cobalah untuk bikin sendiri di rumah, gampang aja ko' cara bikinnya..!!, siapa tahu penyakit yang anda derita bisa sembuh dengan menkonsumsi jamu beras kencur.
Advertisement